Saturday 26 November 2011

Pengertian-Pengertian Dalam Mapel TIK IV


1.       Email adalah Sarana kirim mengirim surat melalui jalur jaringan internet.

2.       Account/akun adalah Sistem sign in terpadu yang memberikan akses ke sebuah layanan online.

3.       Sign In adalah Proses untuk mengakses komputer dengan memasukan identitas dari akun pengguna dan kata sandi guna mendapatkan hak akses menggunakan sumber daya komputer tujuan.

4.       Sign Up adalah Mendaftarkan diri ke sebuah layanan online dengan mengisikan identitas diri.

5.       Sign Out adalah Proses untuk keluar dari suatu layanan online.

6.       ID adalah Alamat email identitas user.

7.       Password adalah Kumpulan karakter berupa kunci yang dijaga kerahasiaannya terhadap orang lain.

8.       Spam adalah Penyalahgunaan sistem pesan elektronik untuk mengirim berita iklan dan keperluan lainnya.

9.       Attachment adalah Dokumen tambahan yang di lampirkan ke dokumen utama.

10.   CC adalah Alamat/IP alternatif saat mengirim email.

No comments:

Post a Comment